• HS Premium Membership adalah program keanggotaan berbayar yang di jalankan oleh platform PT. Cerita Horologi Indonesia (www.horologystory.com) untuk membangun komunitas pecinta jam tangan yang solid dengan memberikan banyak keuntungan-keuntungan untuk para HS Premium Member. 
  • Biaya membership hanya dibayarkan SATU KALI pada saat registrasi saja
  • Masa berlaku membership adalah seumur hidup (one time for lifetime)
  • Ada 4 tier HS Membership Program: SILVER, GOLD, PLATINUM, dan VIBRANIUM
  • Untuk upgrade membership hanya di kenakan selisih dari kekurangan pembayarannya saja
  • Berikut adalah biaya registrasi dan benefit untuk masing-masing member tier:

 

  • HS POINT yang kalian dapatkan bisa kalian gunakan untuk belanja di pembelian berikutnya, atau kalian bisa simpan dahulu untuk nantinya kalian tukarnya pada waktu tertentu.
  • Seluruh HS Premium Member secara automatis menjadi member platform khusus yaitu HS MARKET. Baca selengkapnya tentang HS Market DI SINI

 

NOTE: Pledge HS Membership Program ini sudah merupakan yang paling baru berlaku sejak bulan Juli 2023. Silahkan tonton video berikut ini untuk update lengkapnya:

 

  • Kalian akan diberikan MEMBER AREA untuk bisa mengakses jumlah point yang kalian miliki, melihat data-data membership kalian, history belanja, history penggunaan point, upgrade memberhsip, dan lain-lain.
  • Untuk kalian yang sudah menjadi HS Member lama, maka akan automatis berubah ke pledge membership terbaru, TANPA harus menambah pembayaran.

 

 

HS VIBRANIUM adalah tier tertinggi dari HS Premium Membership Program, di mana kalian akan mendapatkan benefit lebih dari tier HS Premium member lainnya. Apa saja perbedaan benefit nya?

 

  • Jumlah HS Vibranium Member dibatasi hanya 200 ORANG SAJA
  • Jika slot member sudah habis, maka kalian tidak bisa mendaftar atau mengupgrade membership kalian lagi.
  • Mendapatkan diskon belanja hingga 20% untuk regular product (lihat produk-produknya DI SINI)
  • Hanya HS Vibranium Member yang memenuhi syarat untuk bisa membeli produk-produk exclusive yang dikeluarkan oleh Horology Story Shop (Cek produk-produknya DI SINI). Selain dari HS Vibranium Member, tidak bisa membeli produk-produk exclusive atau khusus tersebut.
  • Hanya HS Vibranium Member yang memiliki akses untuk berjualan di platoform terbaru kami yaitu HS Market (Baca selengkapnya tentang HS Market DI SINI)
  • Hanya HS Vibranium Member yang mendapatkan kartu fisik yang exclusive dengan nomor member yang tertera pada kartunya
  • Seluruh HS Vibranium Member diperbolehkan untuk menjual badge membershipnya kepada tier member lain dengan kesepakatan harga masing-masing.

 

Jadi tunggu apa lagi? Daftar jadi HS Premium Member DI SINI